Image of Pengaruh Citra Merek dan Atribut Produk Terhadap Loyalitas Pelanggan pada Harian Umum Pikiran Rakyat Bandung

Skripsi

Pengaruh Citra Merek dan Atribut Produk Terhadap Loyalitas Pelanggan pada Harian Umum Pikiran Rakyat Bandung



Penelitian ini di latar belakangi oleh permasalahan yang ada pada Harian Umum Pikiran Rakyat, sebagai perusahaan yang bergerak dibidang media yaitu surat kabar sudah menerapkan citra merek dan selalu meningkatkan atribut produk tetapi loyalitas pelanggan untuk membaca semakin menurun. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran serta pengaruh citra merek dan atribut produk terhadap loyalitas pelanggan secara parsial dan simultan pada Harian Umum Pikiran Rakyat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif dan verifikatif .Jumlah responden dalam penelitian ini 100 responden. Adapun teknik pengambilan data berupa observasi, kuesioner, studi kepustakaan dan data primer. Hasil penelitian menunjukan secara simultan citra merek dan atribut produk yang berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan Harian Umum Pikiran Rakyat. Secara parsial citra merek tidak berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan. Dalam pemasarannya sebaiknya lebih memperhatikan citra merek.
Kata Kunci: Citra Merek, Atribut Produk, Loyalitas Pelanggan



Ketersediaan

S00304K068/S1.MJ.SKP/2017-2018ManajemenTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
068/S1.MJ.SKP/2017-2018
Penerbit UNIVERSITAS BSI BANDUNG : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail