Image of Pengaruh Biaya Operasional dan Volume Penjualan Terhadap Laba Bersih yang Berdampak pada Net Profit Margin PT. Aero Globe Indonesia Tahun 2007-2014

Skripsi

Pengaruh Biaya Operasional dan Volume Penjualan Terhadap Laba Bersih yang Berdampak pada Net Profit Margin PT. Aero Globe Indonesia Tahun 2007-2014



ABSTRAK
Eva Nur Baeti (65130016), Pengaruh Biaya Operasional dan Volume Penjualan terhadap Laba Bersih yang berdampak pada Net Profit Margin

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh biaya operasional dan volume penjualan terhadap laba bersih pada PT Aero Globe Indonesia. Dan menganalisis apakah dengan adanya laba bersih sebagai variabel intervening terhadap net profit margin dapat memperkuat atau memperlemah hubungan antara variabel independen terhadap variabel dependen. Pengambilan sampel dilakukan menggunakan metode purposive sampling, sebanyak 8 tahun penelitian mulai dari tahun 2007 sampai dengan tahun 2014 yang berasal dari data sekunder yaitu berupa laporan keuangan laba rugi. Metode analisis data yang digunakan yaitu metode analisis jalur. Berdasarkan hasil penelitian secara parsial, biaya operasional berpengaruh tidak signifikan terhadap laba bersih. Namun setelah diteliti dengan penambahan variabel intervening pada substruktur model 2 maka secara simultan biaya operasional, volume penjualan dan laba bersih berpengaruh signifikan terhadap net profit margin.


Kata kunci : Biaya Operasional, Volume Penjualan, Laba Bersih, Net Profit Margin, Analisis Jalur.


Ketersediaan

S00630K019/S1.AK.SKP/2017-2018AkuntansiTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
019/S1.AK.SKP/2017-2018
Penerbit UNIVERSITAS BSI BANDUNG : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail