Image of Analisa Kemudahan dan Manfaat Aplikasi Metatrader 4 Terhadap Sikap Pengguna

Skripsi

Analisa Kemudahan dan Manfaat Aplikasi Metatrader 4 Terhadap Sikap Pengguna



Maria Imakulata (16160057), Analisa Kemudahan dan Manfaat Aplikasi MetaTrader 4 Terhadap Sikap Pengguna.

Foreign Exchange (Forex) yang artinya adalah pertukaran mata uang. MetaTrader 4 adalah platform untuk e-trading yang digunakan oleh pedagang forex online yang menyediakan instumen pertukaran mata uang secara real time. MetaTrader 4 merupakan terminal trading paling populer di dunia, serta penerimaan kemanfaatan yang benar dirasakan oleh para trader. Dalam hal ini peneliti merasa model berketerimaan teknologi (Technology Acceptance Model - TAM) dengan 3 (tiga) variabel, yaitu : persepsi kemudahan penguna (percieved ease of use) dan persepsi manfaat (percieved usefulness) merupakan variabel bebas, sedangkan sikap pengguna (attitude toward using) merupakan variabel terikat. Dari hasil variabel perceived easy of use memiliki pengaruh dengan R Square menyatakan persepsi kemudahan memiliki pengaruh terhadap sikap pengguna aplikasi MetaTrader 4, yaitu sebesar 0,242 atau sebesar 2,42 % yang dikategorikan lemah terhadap attitude toward using, variabel perceived usefulness memiliki pengaruh dengan R Square menyatakan bahwa besar pengaruh persepsi manfaat terhadap sikap pengguna aplikasi MetaTrader 4, yaitu sebesar 0,146 atau sebesar 14,6% yang dikategorikan sangat lemah terhadap attitude toward using, dan variabel perceived easy of use dan perceived usefulness secara simultan memiliki pengaruh dengan R Square menyatakan bahwa besar pengaruh persepsi manfaat terhadap sikap pengguna aplikasi MetaTrader 4, yaitu sebesar 0,302 atau sebesar 30,2% yang dikategorikan lemah terhadap attitude toward using. Hal ini tersebut mengindikasikan persepsi persepsi kemudahan dan manfaat aplikasi MetaTrader 4 dapat mempengaruhi sikap pengguna aplikasi MetaTrader 4.

Kata Kunci : Kemudahan, Manfaat, Forex, Aplikasi MetaTrader 4


Ketersediaan

S01063K022/S1.SI.SKP/2017-2018PerpustakaanTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
022/S1.SI.SKP/2017-2018
Penerbit UNIVERSITAS BSI BANDUNG : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail