Image of DIAGNOSA PENYAKIT SIFILIS MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTORY BERBASIS WEB

Skripsi

DIAGNOSA PENYAKIT SIFILIS MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTORY BERBASIS WEB



Sifilis adalah penyakit kelamin menular yang disebabkan oleh bakteri spiroseta,
dan treponema pallidum. Penularan penyakit ini, umumnya terjadi melalui kontak
seksual. Penyakit sifilis dibagi menjadi 4 tahapan yaitu sifilis primer, sifilis
sekunder, sifilis laten, sifilis tersier. Penyakit sifilis bisa jadi sangat berbahaya
hingga menyebabkan kematian karena penanganan yang lambat, pengetahuan
yang minim tentang penyakit sifilis dan masyarakat masih malu mengakui bahwa
telah mengidap penyakit pada daerah. kelamin. Sistem pakar menyediakan
komunikasi antara sistem dan pemakainya yang disebut sebagai antarmuka.
Antarmuka yang efektif penting sekali terutama bagi pemakai yang tidak ahli
dalam bidang yang diterapkan pada sistem pakar. Aplikasi sistem pakar ini dapat
membantu masyarakat dalam mengdiagnosa penyakit sifilis secara dini. Namun,
tidak dijadikan acuan dan tetap dianjurkan berkonsultasi dengan dokter.
Masyarakat dapat mengakses aplikasi sistem pakar berbasis web ini dan
mendapatkan layanan sistem informasi berbasis web tentang penyakit sifilis agar
masyarakat bisa mendiagnosa penyakit sifilis. Namun penulis tetap menganjurkan
untuk melakukan pemeriksaan di rumah sakit.


Ketersediaan

S01634K047 / S1.SI.SKP / 2019 - 2020Sistem InformasiTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
047 / S1.SI.SKP / 2019 - 2020
Penerbit Universitas ARS : Universitas ARS.,
ISBN/ISSN
-

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail