Image of PENERAPAN TEKNOLOGI REALTIME DATABASE FIREBASE PADA APLIKASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK SMK HASANUDIN KANDANGHAUR BERBASIS ANDROID

Skripsi

PENERAPAN TEKNOLOGI REALTIME DATABASE FIREBASE PADA APLIKASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK SMK HASANUDIN KANDANGHAUR BERBASIS ANDROID



ABSTRAK

SMK Hasanudin Kandanghaur adalah salah satu sekolah menengah kejuruan swasta yang terletak di Kabupaten Indramayu yang masih menerapkan sistem manual dalam kegiatan administrasi akademiknya, seperti pembuatan jadwal pelajaran, pemberitahuan pengumuman, detil kehadiran, nilai hasil belajar, dan informasi lowongan kerja yang semuanya masih diterapkan manual. Menggunakan metode penelitian observasi yang langsung ke SMK Hasanudin Kandanghaur, mewawancarai wakil kurikulum SMK Hasanudin Kandanghaur, serta studi pustaka untuk mendapatkan informasi tambahan dalam melakukan penelitian ini. Maka penelitian ini menghasilkan suatu aplikasi yang dirancang untuk SMK Hasanudin Kandanghaur dalam kegiatan akademiknya dengan menerapkan terknologi realtime database firebase. Penerapan Teknologi Realtime Database Fireabase Pada Aplikasi Sistem Informasi Akademik SMK Hasanudin Kandanghaur Berbasis Android diharapkan bisa berguna untuk membantu pekerjaan administrator sekolah menginput informasi siswa dan lowongan kerja, serta siswa dalam memperoleh informasi belajarnya yang up to date. Keamanan datanya juga akan terjaga karena adanya fitur authentication.


Ketersediaan

S01800K010 / S1.TI.SKP / 2019 - 2020Teknik InformatikaTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
010 / S1.TI.SKP / 2019 - 2020
Penerbit Universitas ARS : Universitas ARS.,
ISBN/ISSN
-

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail