Image of PENGARUH DAYA TARIK IKLAN DAN LOKASI TERHADAP 
KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK DAIHATSU TERIOS 
PADA PT TUNAS DAIHATSU DI TENGAH PANDEMI 
COVID–19

Skripsi

PENGARUH DAYA TARIK IKLAN DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK DAIHATSU TERIOS PADA PT TUNAS DAIHATSU DI TENGAH PANDEMI COVID–19



ABSTRAK
Desita Cempaka (66160046), Pengaruh Daya Tarik Iklan dan Lokasi
Terhadap Keputusan Pembelian Produk Daihatsu Terios Pada PT Tunas
Daihatsu Di Tengah Pandemi Covid-19
Dalam menghadapi tingkat persaingan yang kompetitif perusahaan dituntut untuk
menciptakan strategi yang dapat memenangkan persaingan salah satunya daya
tarik iklan dan lokasi untuk memicu konsumen dalam keputusan pembelian.
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh daya tarik iklan dan lokasi
terhadap keputusan pembelian produk Daihatsu Terios pada PT Tunas Daihatsu.
Metode dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan analisis data secara
deskriptif dan verifikatif menggunakan teknik pengumpulan data dengan
penyebaran kuesioner yang diisi oleh responden yaitu konsumen yang membeli
produk Daihatsu Terios dengan jumlah sampel sebesar 80 responden. Metode
penelitian ini menggunakan teknik non probability sampling, analisis data yang
digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan
secara parsial daya tarik iklan berpengaruh signifikan terhadap keputusan
pembelian dan lokasi berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Hasil
uji simultan bahwa daya tarik iklan dan lokasi berpengaruh signifikan terhadap
keputusan pembelian.

ABSTRACT
Desita Cempaka (66160046), The Influence Of Advertising Appeal and
Locations Towards The Purchase Decision Daihatsu Terios Products At PT
Tunas Daihatsu In The Middle Of The Pandemic Covid - 19
In the face of a competitive level of competition companies are requires to create
strategies that can win the competition one of which is the appeal of advertising
and location to trigger consumer ini purchasing decisions. The purpose of this
study to find out the influence of appeal of advertising and location on product
purchasing decisions Daihatsu Terios at PT Tunas Daihatsu. The method in this
research is quantitative method with descriptive and verification data analysis
also using data collection techniques by distributing questionnaires filled out by
respondents namely consumers who buy Daihatsu Terios products with a total
sample of 80 respondents. The research method uses non-probability sampling
techniques, the data analysis used is multiple linear linear regression analysis.
The results showed that partially the appeal of advertising had a significant effect
on purcashing decisions and location has a significant effect on purcashing
decisions. Simultaneously test results show that advertising appeal and location
have a significant effect on purchasing decisions


Ketersediaan

S02229K015/S1.MJ.SKP/2020-2021ManajemenTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
015/S1.MJ.SKP/2020-2021
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail