Image of ANALISIS KUALITAS PRODUK PROMOSI DAN
PELAYANAN TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN
LAMPU PHILIPS LED DI KOTA BANDUNG

Skripsi

ANALISIS KUALITAS PRODUK PROMOSI DAN PELAYANAN TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN LAMPU PHILIPS LED DI KOTA BANDUNG



ABSTRAK
Dini (66160038), Analisis Kualitas Produk Promosi Dan Pelayanan Terhadap
Minat Beli Konsumen Lampu Philips LED Di Kota Bandung
Penelitian ini dilatarbelakangi untuk mengetahui seberapa besarnya pengaruh kualitas
(X1), promosi (X2), dan pelayanan (X3) terhadap minat beli (Y) produk lampu Philips
LED di PT. Guna Sumber Cahaya. Dalam penelitian ini penulis mengumpulkan data
melalui kuesioner terhadap 121 orang responden pelanggan produk lampu Philips LED
dengan menggunakan metode purposive sampling untuk mengetahui tanggapan
responden terhadap masing-masing variabel. Kemudian dilakukan analisis terhadap datadata yang diperoleh berupa analisis kuantitatif meliputi uji validitas dan uji reabilitas, uji
hipotesis melalui uji F dan uji t serta uji analisis koefisien determinasi (R2
). Metode
analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan analisis regresi
linier sederhana (parsial) dan analisis regresi linier berganda (simultan) yang berfungsi
untuk membuktikan hipotesis penelitian.
Manfaat penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan dan ilmu
pengetahuan mengenai strategi pemasaran yang meliputi kualitas produk,
promosi, dan juga pelayanan terhadap konsumen. Selain itu penulis
mengharapkan penelitian ini dapat menjadi bahan pertimbangan dan masukan
bagi perusahaan yang telah menjadi objek penelitian.
Hasil penelitian menunjukan bahwa kualitas (X1) berpengaruh secara signifikan terhadap
minat beli (Y) , promosi (X2) berpengaruh secara signifikan terhadap minat beli (Y), dan
pelayanan (X3) berpengaruh secara signifikan terhadap minat beli (Y)


Ketersediaan

S02235K021/S1.MJ.SKP/2020-2021ManajemenTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
021/S1.MJ.SKP/2020-2021
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail