Image of PENGARUH KOMUNIKASI FATIS TERHADAP 
HUBUNGAN INTERNAL ANTAR REKAN KERJA DI 
PERUSAHAAN

Skripsi

PENGARUH KOMUNIKASI FATIS TERHADAP HUBUNGAN INTERNAL ANTAR REKAN KERJA DI PERUSAHAAN



Abstrak

Kajian ini fokus membahas tentang komunikasi fatis yang terjadi di tempat kerja.
Penelitian ini memiliki tujuan yaitu untuk mengetahui pengaruh komunikasi fatis
terhadap hubungan internal antar rekan kerja di perusahaan di Bandung. Sub
variabel yang dikaji dalam penelitian ini terdiri dari; basa-basi, salam (greetings),
pamitan (leave taking), setting and scene, art sequence, serta key. Penelitian ini
menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei. Pengumpulan data
dilakukan dengan menyebarkan kuesioner melalui platform digital (google form).
Data diolah dengan menggunakan statistik. Data tersebut dianalisis berdasarkan
teori atribusi kausalitas. Berdasarkan hasil penelitian, komunikasi fatis memiliki
pengaruh sebesar 99.8 terhadap hubungan internal antar rekan kerja di perusahaan
di Bandung. Dilihat dari hasil yang didapat, komunikasi fatis sangat berperan
penting dalam mengelola dan membangun hubungan yang erat antar rekan kerja.
Hubungan harmonis yang terjalin di tempat kerja memiliki peranan yang penting
guna mencapai tujuan organisasi serta meningkatkan kinerja antar individu


Ketersediaan

S02633K053/S1.KM.SKP/2021-2022Ilmu KomunikasiTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
053/S1.KM.SKP/2021-2022
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail