Image of PERAN KUALITAS PELAYANAN DAN CUSTOMER 
PERCEIVED VALUE DALAM MEMBANGUN KEPUASAN 
PELANGGAN PADA KANTOR POS CISARANTEN KULON

Skripsi

PERAN KUALITAS PELAYANAN DAN CUSTOMER PERCEIVED VALUE DALAM MEMBANGUN KEPUASAN PELANGGAN PADA KANTOR POS CISARANTEN KULON



Abstrak

Berkembangnya dunia bisnis terutama pada usaha bisnis online shop berdampak
pada semakin banyaknya atau meningkatnya perusahaan-perusahaan jasa
pengiriman barang, sehingga masing-masing perusahaan jasa pengiriman tersebut
saling berlomba-lomba untuk mendapatkan pelanggan agar dapat menawarkan
pelayanan yang semenarik mungkin dan juga pengguna jasa dapat bersedia
menggunakannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kepuasan
pelanggan yang ditinjau dari aspek kualitas pelayanan dan customer perceived
value. Metode penelitian ini menggunakan metode survei dengan tipe penelitian
deskriptif verifikatif. Data yang digunakan adalah data primer yang didapatkan melalui
penyebaran kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan ritel Kantor
Pos Cisaranten Kulon, terdapat 99 orang yang menjadi sampel dalam penelitian ini.
Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa kualitas pelayanan dan customer
perceived value secara masing-masing atau secara bersamaan memiliki pengaruh
positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan di Kantor Pos Cisaranten
Kulon. Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat digunakan perusahaan dalam
meningkatkan tingkat kepuasan pelanggan yang ditinjau dari aspek kualitas
pelayanan dan customer perceived value.


Ketersediaan

S02683K042/S1.MJ.SKP/2021-2022ManajemenTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
042/S1.MJ.SKP/2021-2022
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail