Image of REDESIGN SIGN SYSTEM DENGAN GAYA 
BARU PADA 3 RUMAH SAKIT KOTA 
BANDUNG

Skripsi

REDESIGN SIGN SYSTEM DENGAN GAYA BARU PADA 3 RUMAH SAKIT KOTA BANDUNG



Abstrak

Desain sign system pada rumah sakit ini bertujuan untuk membuat
masyarakat mengerti arti dari sign system secara keseluruhan dengan pembuatan
desain ini saya harap semua pihak tidak dirugikan karena pembuatan desain sign
system Tujuan diperdalam konsep ini adalah memecahkan masalah beberapa rumah
sakit yang saya survei dengan beberapa kelengkapan sign systemnya yang kurang
saya ingin memperkuat konsep ini dengan membuat sign system yang lebih jelas
dengan detail yang mampu dimengerti masyarakat sekitar agar lebih paham dan
mengerti sign system rumah sakit agar dapat membantu khalayak untuk tidak
sembarangan mengartikan sign system, karena jika tidak jelasnya sign system
dirumah sakit maka akan terjadi kesalah pahaman masyarakat yang tidak mengerti
apa itu sign system dan tidak mengubah ciri khas sign system yang ada dalam artian
pembuatan desain yang baru dan lebih menarik


Ketersediaan

S02725K002/S1.DKV.SKP/2022-2023Desain Komunikasi VisualTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
002/S1.DKV.SKP/2022-2023
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek
-

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail