Image of EFEK PENDAPATAN ASLI DAERAH , DANA ALOKASI 
UMUM DAN DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP 
BELANJA MODAL PADA PEMERINTAH DAERAH 
KABUPATEN BANDUNG PERIODE 2017-2021

Skripsi

EFEK PENDAPATAN ASLI DAERAH , DANA ALOKASI UMUM DAN DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP BELANJA MODAL PADA PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANDUNG PERIODE 2017-2021



Abstrak

Belanja modal didasarkan pada kebutuhan daerah akan sarana dan prasarana dalam
menungjang kinerja pelaksanaan tugas pemerintah daerah untuk meningkatkan
fasilitas pelayanan. Meningkatnya belanja modal diharapkan dapat meningkat pula
pendapatan asli daerah , dana alokasi umum dan dana alokasi khusus. Penelitian ini
bertujuan untuk menguji efek pendapatan asli daerah , dana alokasi umum dan dana
alokasi khusus terhadap belanja modal di pemerintah daerah Kabuparen Bandung.
Metode penelitian ini menggunakan metode Deskriptif Assosiatif dengan
pendekatan kuantitif dan menggunakan analisis regresi berganda. Data sekunder
yang digunakan berupa Laporan Realisasi Anggaran dan Pendapatan Belanja
Daerah periode 2017-2021 yang diperoleh dari Badan Keuangan dan Aset Dareah
Kabupaten Bandung. Bedasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan secara uji
parsial masing-masing variabel yaitu pendapatan asli daerah , dana alokasi umum
dan dana alokasi khusus tidak berpengaruh signifikan terhadap belana modal
sedangkan secara simultan secara bersamaan pendapatan asli daerah , dana alokasi
umum dan dana alokasi khusus tidak berpengaruh signifikan terhadap belanja
modal


Ketersediaan

S02763K024/S1.AK.SKP/2022-2023AkuntansiTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
024/S1.AK.SKP/2022-2023
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail