Image of STRATEGI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM 
PENGEMBANGAN DESA WISATA CIBURIAL, KABUPATEN 
BANDUNG

Skripsi

STRATEGI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PENGEMBANGAN DESA WISATA CIBURIAL, KABUPATEN BANDUNG



Abstrak

Desa Wisata Ciburial menjadi desa wisata yang memiliki Potensi wisata alam yang
memiliki banyak Potensi wisata dari mulai ternak Lebah madu, menyediakan tempat tinggal
sementara hingga memiliki berbagai tempat Destinasi wisata di kawasan Desa Ciburial Penelitian
ini bertujuan untuk mengetahui pengembangan potensi wisata di Desa Ciburial. Metode penelitian
yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Pengambilan
data yang dilakukan adalah observasi dengan terjun secara langsung ke lapangan. Data yang
diperoleh meliputi data primer berupa data hasil kegiatan wawancara dan data sekunder hasil dari
studi kepustakaan. Hasil penelitian menunjukan bahwasanya tingkat pemberdayaan dan
pengembangan Destinasi wisata Di kawasan Desa Ciburial masyarakat desa Ciburial masih dalam
tingkat ekonomi yang kurang. Sehingga dibutuhkan upaya dalam pemberdayaan untuk
meningkatkan penghasilan bagi warga setempat diantaranya sebagai berikut : Memperbanyak
destinasi wisata yang dikembangkan dan memperkenalkan potensi-potensi yang terdapat
dikawasan Desa Ciburial.


Ketersediaan

S03110K001/S1.STP.SKP/2022-2023Manajemen PariwisataTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
001/S1.STP.SKP/2022-2023
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail