Detail Dokumen
Pencarian SpesifikSkripsi
Fasilitas Ruang Belajar Dalam Membentuk Kepuasan Pelanggan Bimbel Great Evolution
Ika Kartika (66140022), Fasilitas Ruang Belajar dalam membentuk Kepuasan Pelanggan pada Bimbel Great Evolutiona.
Penelitian ini dilakukan di Bimbel Great Evolution. dengan permasalahan yang diteliti adalah Fasilitas dan Kepuasan Pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Fasilitas terhadap Kepuasan. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif serta verifikatif, analisis regresi linier sederhana dan analisis koefisien determinasi dengan menggunakan bantuan program SPSS 16.00. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode sample jenuh dengan jumlah sampel sebanyak 102 responden. Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa Fasilitas berpengaruh signifikan terhadap Kepuasan karena tingkat signifikansi sebesar 0.000 (< 0.05). Hasil ini menunjukan bahwa fasilitas yang ada telah memberikan rasa puas bagi para siswa.
Kata Kunci: Fasilitas, Kepuasan Pelanggan
Ketersediaan
S00053K | 053 / S1.MJ.SKP / 2018-2019 | Manajemen | Tersedia |
Informasi Detail
Nomor Serial |
053 / S1.MJ.SKP / 2018-2019
|
---|---|
Penerbit | Universitas ARS : Universitas ARS., 2018-2019 |
ISBN/ISSN |
-
|
Judul Seri |
-
|
---|---|
Deskripsi Fisik |
-
|
Subyek |
Versi lain
Tidak tersedia versi lain