Image of Pengaruh Likuiditas dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Sub Sektor Keramik, Porselen, dan Kaca Periode 2012-2016 (Studi Pada Bursa Efek Indonesia)

Skripsi

Pengaruh Likuiditas dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Sub Sektor Keramik, Porselen, dan Kaca Periode 2012-2016 (Studi Pada Bursa Efek Indonesia)



ABSTRAK

Ima Purniawati (65130012) Pengaruh Likuiditas dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Sub Sektor Keramik, Porselen dan Kaca Periode 2012-2016 (Studi Pada Di Bursa Efek Indonesia).

Profitabilitas merupakan salah satu pengukuran bagi kinerja suatu perusahaan yang digunakan untuk mengukur efisiensi penggunakan aktiva perusahaan atau kemampuan suatu perusahaan untuk menghasilkan laba selama periode tertentu untuk melihat kemampuan perusahaan secara efisien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh besarnya likuiditas dan pertumbuhan penjualan terhadap profitabilitas pada perusahaan sub sektor keramik, porselen dan kaca yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik analisis data menggunakan metode deskriptif verifikatif dengan menggunakan data sekunder. Teknik sampling yang digunakan metode purposive sampling. Hasil penelitian menunjukan likuiditas tidak perpengaruh signifikan terhadap profitabilitas, pertumbuhan penjualan berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas. Secara simultan likuiditas dan pertumbuhan penjualan tidak berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas.

Kata Kunci : Likuiditas, Pertumbuhan Penjualan, Profitabilitas.


Ketersediaan

S00488K010/S1.AK.SKP/2017-2018AkuntansiTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
010/S1.AK.SKP/2017-2018
Penerbit UNIVERSITAS BSI BANDUNG : Universitas BSI Bandung.,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail