Detail Dokumen
Pencarian SpesifikSkripsi
Analisis Penerimaan Pajak Reklame Meningkatkan Pendapatan Pajak Daerah Kota Bandung Tahun 2013-2017
ABSTRAK
Nana (65140033), Analisis Penerimaan Pajak Reklame Terhadap Pendapatan Pajak Daerah Kota Bandung Tahun 2013-2017 (Penelitian di Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah Kota Bandung)
Setiap daerah di Indonesia melalui Dinas Pendapatan Daerah mempunyai kewenangan memungut pajak atas semua objek pajak di daerahnya. Kota Bandung turut mengambil bagian dalam melaksanakan sistem perpajakan daerah yang sejalan dengan sistem perpajakan nasional. Peranan pajak daerah di Kota Bandung sangat besar dalam pembiayaan pelaksanaan pembangunan, dan salah satunya Pajak reklame. Penelitian ini membahas tentang Penerimaan Pajak Reklame terhadap Pendapatan Pajak Daerah di Kota Bandung Tahun 2013-2017. Dengan tujuan untuk mengetahui sejauh mana penerimaan Pajak Reklame terhadap pendapatan pajak daerah. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptiif kuantitatif. Variabel bebas dari penelitian ini adalah tentang Penerimaan Pajak Reklame sedangkan variabel Pendapatan Pajak Daerah. Kemudian metode pengumpulan data menggunakan metode yang bersumber pada data sekunder. Berdasarkan uji yang diperoleh, thitung lebih kecil dari ttabel yang menyatakan bahwa variabel penerimaan pajak reklame tidak berpengaruh secara signifikan terhadap variabel pendapatan pajak daerah.
Kata Kunci : Penerimaan Pajak Reklame dan Pendapatan Pajak Daerah
Ketersediaan
S00596K | 063 / S1.AK.SKP / 2018-2019 | Akuntansi | Tersedia |
Informasi Detail
Nomor Serial |
063 / S1.AK.SKP / 2018-2019
|
---|---|
Penerbit | UNIVERSITAS BSI BANDUNG : ., 2018-2019 |
ISBN/ISSN |
-
|
Judul Seri |
-
|
---|---|
Deskripsi Fisik |
-
|
Subyek |
Versi lain
Tidak tersedia versi lain