Image of Rebo Wekasan di Kampung Pulo Kabupaten Garut (Studi Fenomenologi Makna Ritual Rebo Wekasan sebagai Bentuk Tolak Bala Bagi Masyarakat di Kampung Pulo Kabupaten Garut

Skripsi

Rebo Wekasan di Kampung Pulo Kabupaten Garut (Studi Fenomenologi Makna Ritual Rebo Wekasan sebagai Bentuk Tolak Bala Bagi Masyarakat di Kampung Pulo Kabupaten Garut



ABSTRAK Penelitian ini mengemukakan tentang, ritual Rebo Wekasan yang di Kampung Pulo Garut. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan studi Fenomenologi. Studi tersebut berfokus pada pengalaman sadar masyarakat Kampung Pulo dalam memaknai ritual Rebo wekasan. Paradikma yang digunakan adalah konstruktivis ditunjang dengan teori penetrasi sosial. Hasil penelitian ini meliputi tiga sub meliputi Keterbukaan masnyarakat Kampung Pulo tentang ritual Rebo Wekasan, dukungan komunikasi masyarakat di kampung pulo padasaat dilakukanya ritual Rebo Wekasan, dan pengalaman masyarakat di kampung Pulo setelah menjalankan Rebo wekasan,. Masyarakat Kampung Pulo meyakini bahwa ritual Rebo Wekasan adalah bentuk ritual untuk tolak bala atau bentuk di jauhkan dari segala marabahaya dukungan masyarakatpun terhadap ritual tersebut sangat mendukung dan memiliki pengalaman yang sangat baik setelah menjalankan ritual Rebo Wekasan masayarakat merasa tenang karna telah menjalakan ritual yang di turunkan dari leluhur kita dan mempertahankan ritual tersebut Kepada masyarakat Kampung Pulo.
Kata Kunci : Komunikasi ritual, fenomenologi, Kampung Pulo


Ketersediaan

S00698K004/S1.KM.SKP/2017-2018Ilmu KomunikasiTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
004/S1.KM.SKP/2017-2018
Penerbit UNIVERSITAS BSI BANDUNG : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail