Detail Dokumen
Pencarian SpesifikSkripsi
Pengaruh Layanan Tujuh Menit (LANTUM) Terhadap Citra Badan Pertahanan Nasional Kota Surtabaya II (Metode Survey Pengaruh Layanan Tujuh Menit (LANTUM) terhadap Citra badan Pertahanan Kota Surabaya II
ABSTRAK
Veni Rahmawati (45140052), Pengaruh Layanan Tujuh Menit Terhadap Citra Badan Pertanahan Nasional Kota Surabaya II
Penelitian ini di latar belakangi oleh maraknya citra Badan Pertanahan Nasional yang tercoreng oleh krisis internal maupun eksternal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh layanan tujuh menit terhadap citra Badan Pertanahan Nasional Surabaya II. Pendekatan yang digunakan untuk memecahkan masalah dari penelitian ini yaitu menggunakan metode kuantitatif survey. Populasi dalam penelitian ini diambil pada pemohon pengguna layanan tujuh menit di Badan Pertanahan Nasional Surabaya II yang dipilih secara acak, tergantung responden yang hadir pada saat kuisioner ini disebar. Hasil tanggapan responden dalam penelitian ini digambarkan baik serta berpengaruh positif secara perisai dan simultan. Hasil dari penelitian ini juga menjelaskan bahwa kontribusi atau sumbangan pengaruh positif perisai maupun simultan dari layanan tujuh menit terhadap citra Badan Pertanahan Nasional Surabaya II.
Kata Kunci : Layanan Tujuh Menit, Citra
Ketersediaan
S00868K | 068 / S1.KM.SKP / 2018-2019 | Ilmu Komunikasi | Tersedia |
Informasi Detail
Nomor Serial |
068 / S1.KM.SKP / 2018-2019
|
---|---|
Penerbit | UNIVERSITAS BSI BANDUNG : ., 2018-2019 |
ISBN/ISSN |
-
|
Judul Seri |
-
|
---|---|
Deskripsi Fisik |
-
|
Subyek |
Versi lain
Tidak tersedia versi lain