Image of IMPLEMENTASI BRAND IMAGE DAN BRAND TRUST TERHADAP MINAT BELI PRODUK KREDIT KONSUMEN PADA BANK BJB KCP CICADAS

Buku

IMPLEMENTASI BRAND IMAGE DAN BRAND TRUST TERHADAP MINAT BELI PRODUK KREDIT KONSUMEN PADA BANK BJB KCP CICADAS



Dalam dunia persaingan usaha yang semakin ketat ini, membuat para lembaga
keuangan yang ada di Indonesia berusaha dengan maksimal menggunakan
berbagai macam cara untuk menarik konsumen atau nasabah baru untuk membeli
produk dari perBankan itu sendiri. Bank BJB sebagai Bank daerah harus berusaha
maksimal untuk bisa memperkenal brand image dan brand trust kepada
masyarakat Jawa Barat agar tidak kalah bersaing dengan Bank-Bank swasta
lainnya dalam meningkatkan minat beli masyarakat terhadap produk kredit
konsumen. Metode penelititan yang dipakai dalam penelititan ini adalah metode
deskriptif verifikatif dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini menggunakan
data primer untuk melihat pengaruh brand image dan brand trust terhadap minat
beli. Melalui penyebaran kuesioner kepada 100 responden yang merupakan
nasabah Bank BJB KCP Cicadas Kota Bandung. analisis atau pengujian yang
digunakan antara lain uji Validitas, Uji Realibilitas, Uji Normalitas, Uji
Mutikolonieritas, Uji Heteroskedastisitas, Analisis Regresi Linear Berganda, Uji ,
Uji F, dan Uji Koefisien Deteminasi. Hasil penelitian menunjukan adanya
hubungan serta pengaruh brand image dan brand trust terhadap minat beli. Brand
image dan brand trust dapat meningkatkan minat beliproduk kredit konsumen
pada Bank BJB KCP Cicadas Kota Bandung. Dapat disimpulkan bahwa hasil
penelitian ini adanya pengaruh brand image dan brand trust terhadap minat beli
dengan nilai koefisien determinasi sebesar 59% dan sisanya 41% dipengaruhi oleh
faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Hal ini menunjukan apabila
brand image dan brand trust yang dipakai sudah baik maka akan akan
meningkatkan minat beli.


Ketersediaan

S01908K081 / S1.SI.SKP / 2019 - 2020ManajemenTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
081 / S1.SI.SKP / 2019 - 2020
Penerbit Universitas ARS : Universitas ARS.,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail