Detail Dokumen
Pencarian SpesifikArtikel
Pendidikan Kesehatan Jiwa di Masyarakat
Salah satu kewajiban Perguruan tinggi adalah Pengabdian Masyarakat (PengMas), maka Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas ARS mengadakan PengMas di Kelurahan Babakan Sari yang bertujuan membantu meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Kegiatan yang dilakukan adalah Penkes terkait kesehatan jiwa. PengMas dilakukan pada tanggal 24-26 Januari 2022. Masyarakat yang menjadi subjek pengmas adalah masyarakat yang hadir di Kelurahan Babakan Sari. Pada saat pelaksanaan masyarakat diberi arahan untuk mengikuti penkes. Jumlah masyarakat yang hadir selama tiga hari adalah 60 orang. Sebagian besar masyarakat mengatakan sangat terbantu dengan kegiatan penkes. Setelah dilakukan PengMas, data kesehatan diserahkan kepada pihak Kelurahan untuk dilakukan tindak lanjut dalam rangka meningkatkan kesehatan masyarakat.
Ketersediaan
Artikel00038S | Ilmu Keperawatan | Tersedia |
Informasi Detail
Nomor Serial |
-
|
---|---|
Penerbit | Fakultas Ilmu Keperawatan : ARS University., 2021/2022 |
ISBN/ISSN |
-
|
Judul Seri |
-
|
---|---|
Deskripsi Fisik |
-
|
Subyek |
Versi lain
Tidak tersedia versi lain