Detail Dokumen
Pencarian SpesifikSkripsi
PENGARUH PAJAK DAERAH DAN RETRIBUSI DAERAH TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH KOTA BANDUNG PERIODE 2014-2019
ABSTRAK
Iqbal Ramadhan (65160086), Pengaruh Pajak Daerah Dan Retribusi Daerah
Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Bandung Periode 2014-2019
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Pajak Daerah,
Retribusi Daerah terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Bandung periode 2014-
2019. Sampel dalam penelitian ini adalah Laporan Realisasi Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah. Periode 2014-2019. Hasil analisis uji parsial
menunjukkan bahwa pajak daerah berpengaruh terhadap pendapatan asli daerah
(PAD) Hal ini berarti setiap terjadi kenaikan pajak daerah akan mempengaruhi
naiknya pendapatan asli daerah. Pajak daerah merupakan andalan bagi daerah dan
diharapkan dari sumber penerimaan tersebut dapat memberikan kontribusi yang
berarti terhadap pendapatan asli daerah.dari hasil pengujian yang telah dilakukan
dapat diperoleh nilai t hitung yaitu 12,769 > 2,131 dan hasil signifikansi lebih
kecil dari 0,05 yaitu 0,001 < 0,05 yang berarti pajak daerah (x1) berpengaruh
signifikan terhadap PAD. Hasil analisis uji parsial menunjukkan bahwa retribusi
daerah tidak berpengaruh tehadap Pendapatan Asli Daerah, dari hasil pengujian
yang telah dilakukan dapat diperoleh nilai t hitung yaitu -4,737 < 2,131 dan hasil
signifikansi lebih kecil dari 0,05 yaitu 0,018< 0,05 yang berarti pajak daerah (x2)
berpengaruh signifikan terhadap PAD. Dapat dilihat dari hasil nilai R Square (R2
)
dari pajak daerah dan retribusi daerah terhadap PAD sebesar 0,971 atau sebesar
97,1% sisanya sebesar 2,9% terdapat pada variabel lain yang tidak diteliti. Dapat
dilihat dari hasil perhitungan uji statistic diperoleh Fhitung lebih besar dari Ftabel
yaitu 86,004 > 9,55 dengan nilai signifikan lebih kecil dari 0,05 yaitu 0,02 < 0,05.
Maka dapat disimpulkan bahwa pajak daerah dan retribusi daerah secara simultan
berpengaruh siginifikan terhadap PAD.
ABSTRACT
Iqbal Ramadhan (65160086), The influence of local taxes and levies on local
revenue
This study aims to analyze the effect of Local Taxes, Regional
Retributions on Local Revenue in Bandung City for the period 2014-2019. The
sample in this study is the Regional Budget Realization Report. 2014-2019 period.
The results of the partial test analysis show that local taxes have an effect on local
revenue (PAD). This means that any increase in local taxes will affect the increase
in local revenue. Local tax is a mainstay for the region and it is expected that from
the source of this revenue it can make a significant contribution to local revenue.
From the results of the tests that have been carried out, it can be obtained that the t
value is 12.769> 2.131 and the significance result is less than 0.05, namely 0.001
Ketersediaan
S02182K | 034/S1.AK.SKP/2020-2021 | Akuntansi | Tersedia |
Informasi Detail
Nomor Serial |
034/S1.AK.SKP/2020-2021
|
---|---|
Penerbit | : ., 2020/2021 |
ISBN/ISSN |
-
|
Judul Seri |
-
|
---|---|
Deskripsi Fisik |
-
|
Subyek |
Versi lain
Tidak tersedia versi lain