Detail Dokumen
Pencarian SpesifikSkripsi
KEAMANAN JARINGAN BERBASIS IPS DAN HONEYPOT PADA PT TA STO KOPO SAYATI
Abstrak
PT TA STO Kopo Sayati merupakan perusahaan yang bergerak dalam
bidang jaringan telekomunikasi, dimana pada setiap komputer maupun laptop
saling terhubung dalam satu jaringan internet. Data-data yang tersimpan di
dalamnya merupakan data yang sangat penting, data tersebut mencakup data pribadi
pelanggan pengguna jasa layanan Telkom. Mengingat perusahaan dan pesaing yang
cukup besar sudah mulai bermunculan di bidang ini, maka dibutuhkan sistem
keamanan jaringan guna melakukan perlindungan data yang tersimpan di tiap-tiap
komputer. Untuk mendeteksi serangan pada PT TA STO Kopo Sayati, penulis
menggunakan teknik pengalihan serangan, berupa Intrusion Prevention System
(IPS), serta honeypot. Menurut temuan penelitian, Intrusion Prevention System
(IPS) dan honeypots bisa dikenakan guna melakukan pencegahan serangan
memasuki server dengan menerapkan rules Drop Bruteforce FTP, packet sniffing,
Smurf attack, dan denial of service. Sesudah diopersikan pengujian serangan,
honeypot berhasil mendeteksi bahwa penyerang memutuskan dan mendrop packet
selama pengujian serangan dan mengambil tindakan, serta sistem keamanan
jaringan yang ditentukan dapat berfungsi dengan normal. Temuan penelitian ini
menunjukkan perihal Intrusion Prevention System (IPS) beserta honeypots dapat
berhasil diterapkan serta digunakan untuk menjalankan pendeteksian penyerang.
Ketersediaan
S02524K | 078/S1.TI.SKP/2021-2022 | Teknik Informatika | Tersedia |
Informasi Detail
Nomor Serial |
078/S1.TI.SKP/2021-2022
|
---|---|
Penerbit | : ., 2021/2022 |
ISBN/ISSN |
-
|
Judul Seri |
-
|
---|---|
Deskripsi Fisik |
-
|
Subyek |
Versi lain
Tidak tersedia versi lain