Image of PENGARUH EFISIENSI MODAL KERJA, LOAN TO DEPOSIT
RATIO DAN PERTUMBUHAN KOPERASI TERHADAP
PROFITABILITAS PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM
KELUARGGA BESAR AL-MUTTAQIEN (KEBAL) KOTA
BANDUNG

Skripsi

PENGARUH EFISIENSI MODAL KERJA, LOAN TO DEPOSIT RATIO DAN PERTUMBUHAN KOPERASI TERHADAP PROFITABILITAS PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM KELUARGGA BESAR AL-MUTTAQIEN (KEBAL) KOTA BANDUNG



Abstrak

Perkembangan Koperasi Simpan Pinjam Kebal mengalami penurun kinerja
akibatdari dampak covid-19. Hal ini juga berdampak pada Profitabilitas Koperasi
karenaterjadi penurunan pendapatan dan laba bersih (SHU). Penelitian ini
bertujuanuntuk menguji adanya pengaruh efisiensi modal kerja, Loan to Deposit
Ratio, danpertumbuhan koperasi dalam memprediksi profitabilitas pada Koperasi
SimpanPinjam Keluarga Besar Al-Muttaqien. Metode penelitian ini
menggunakananalisis deskriptif verifikatif melalui eviews 12, dengan
menggunakan sampel sebanyak 12 tahun yaitu data efisiensi modal kerja, Loan to
Deposit Ratio, pertumbuhan koperasi pada tahun 2010-2021. Hasil Penelitian ini
menunjukanbahwa secara parsial efisiensi modal kerja tidak berpengaruh
signifikan dalammemprediksi Profitabitas, Loan to Deposit Ratio tidak
berpengaruh signifikandalam memprediksi profitabilitas, pertumbuhan koperasi
tidak berpengaruhsignifikan dalam memprediksi profitabilitas. Sementara secara
simultan pengaruhefisiensi modal kerja, Loan to Deposit Ratio dan pertumbuhan
koperasiberpengaruh signifikan terhadap kondisi profitabilitas pada Koperasi
SimpanPinjam Keluarga Besar Al-Muttaqien


Ketersediaan

S02750K011/S1.AK.SKP/2022-2023AkuntansiTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
011/S1.AK.SKP/2022-2023
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail