Image of PERANCANGAN HUMAN RESOURCE INFORMATION 
SYSTEM (HRIS) BERBASIS WEBSITE DI PT.
ORDIVO TEKNOLOGI INDONESIA

Skripsi

PERANCANGAN HUMAN RESOURCE INFORMATION SYSTEM (HRIS) BERBASIS WEBSITE DI PT. ORDIVO TEKNOLOGI INDONESIA



Abstrak

PT Ordivo Teknologi Indonesia merupakan startup asal Bandung, Indonesia yang
bergerak dalam bidang e-commerce dan mulai merintis usahanya pada tahun 2018.
Karena perusahaan semakin berkembang serta bertambahnya jumlah karyawan
maka perusahaan mulai mengalami masalah terkait pengelolaan manajemen
sumber daya manusia yang kurang baik. Pada awal tahun 2022 perusahaan
memutuskan untuk membuat divisi baru yaitu Human Resource (HR). Sampai saat
ini belum ada absensi dan proses perhitungan gaji masih tergolong belum efektif.
Pengajuan cuti masih dilakukan secara manual sehingga pengelolaannya belum
optimal dan kadang tidak tercatat. Selain itu untuk mendapatkan data karyawan dan
jumlah sisa cuti setiap karyawan tergolong cukup sulit. Berdasarkan penjelasan
tersebut, maka pada penelitian ini penulis mencoba untuk merancang dan
membangun sebuah sistem informasi berbasis website yang bertujuan untuk
mengelola data sumber daya manusia yang berfokus pada absensi dan penggajian.
Metode yang digunakan dalam pengembangan aplikasi adalah metode waterfall.
Hasil dari penelitian ini adalah sebuah sistem informasi ini diharapkan dapat
membantu perusahaan untuk mengatasi berbagai kendala yang sering dialami oleh
bagian HR dan akunting dalam mengelola data absensi dan penggajian yang masih
dilakukan secara manual.


Ketersediaan

S02984K041/S1.SI.SKP/2022-2023Sistem InformasiTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
041/S1.SI.SKP/2022-2023
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail