Image of PENGARUH PELAYANAN UNIT GAWAT DARURAT 
TERHADAP KEPUASAN PASIEN PADA MASA 
PANDEMI COVID-19 DI RUMAH SAKIT 
MUHAMMADIYAH BANDUNG

Tesis

PENGARUH PELAYANAN UNIT GAWAT DARURAT TERHADAP KEPUASAN PASIEN PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH BANDUNG



Abstrak

Kepuasan pasien diartikan sebagai respon pelanggan dari ketidak sesuaian antara
tingkat kepentingan sebelumnya dan kinerja aktual yang dirasakah oleh pasien
ataupun kepuasan terhadap suatu layanan setelah pemakaian. Ada faktor yang
mempengaruhi kepuasan yaitu aspek daya tanggap, empati, bukti nyata, jaminan
dan kehandalan. Tetapi penulis sangat tertarik mengangkat topik pengaruh aspek
kehandalan, daya tanggap dan jaminan terhadap kepuasan pasien di instalasi gawat
darurat sebab aspek tersebut merupakan aspek yang berpengaruh terhadap kepuasa
pada instalasi gawat darurat di rumah sakit Muhammadiyah bandung. Tujuan
penelitian ini adalah 1) untuk mengetahui pengaruh kepuasan pasien IGD di RS
Muhammadiyah Bandung dari aspek kehandalan, 2) untuk mengetahui pengaruh
kepuasan pasien IGD di RS Muhammadiyah Bandung dari aspek jaminan, 3) untuk
mengetahui pengaruh kepuasan pasien IGD di RS Muhammadiyah Bandung dari
aspek daya tanggap. Hasil penelitian meunjukan aspek kehandalan, jaminan dan
daya tanggap secara bersama-sama memiliki pengaruh terhadap kepuasan pasien di
instalasi gawat darurat rumah sakit Muhammadiyah Bandung


Ketersediaan

T00174S010/S2.MM.TESIS/2022Manajemen S2Tersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
010/S2.MM.TESIS/2022
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail