Detail Dokumen
Pencarian SpesifikSkripsi
PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, TOTAL ARUS KAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP FINANCIAL DISTRESS PT. SEPATU BATA Tbk. (Perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia)
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menguji pengaruh profitabilitas,
leverage, total arus kas, dan ukuran perusahaan terhadap financial distress di
perusahaan PT Sepatu Bata Tbk. secara parsial maupun simultan. Metode penelitian
ini menggunakan metode deskriptif verifikatif dengan pendekatan kuantitatif untuk
menguji kebenaran suatu data dan pengujian hipotesis serta mengetahui pengaruh
variabel penelitian. Data sekunder yang digunakan berupa laporan keuangan PT
Sepatu Bata Tbk dari tahun 2015 – 2022 yang diperoleh dari PT Sepatu Bata Tbk..
Dengan hasil penelitian secara parsial profitabilitas berpengaruh tidak signifikan
terhadap financial distress, leverage berpengaruh signifikan terhadap financial
distress, total arus kas berpengaruh signifikan terhadap financial distress, dan
ukuran perusahaan berpengaruh tidak signifikan terhadap financial distress. Secara
simultan profitabilitas, leverage, total arus kas, dan ukuran perusahaan berpengaruh
signifikan terhadap financial distress.
Ketersediaan
S03128K | 015/S1.AK.SKP/2023 | Akuntansi | Tersedia |
Informasi Detail
Nomor Serial |
015/S1.AK.SKP/2023
|
---|---|
Penerbit | : ., 2023 |
ISBN/ISSN |
-
|
Judul Seri |
-
|
---|---|
Deskripsi Fisik |
-
|
Subyek |
Versi lain
Tidak tersedia versi lain