Image of PARIWISATA DAN KEWIRAUSAHAAN
 BANTEN

Ebook

PARIWISATA DAN KEWIRAUSAHAAN BANTEN



Pariwisata merupakan suatu perjalanan yang dilakukan baik
untuk rekreasi atau liburan serta persiapan lainnya yang
dilakukan agar aktivitas tersebut berjalan sesuai rencana.
Sedangkan industri pariwisata merupakan suatu industri jasa yang
menangani jasa mulai dari transportasi, jasa keramahan, tempat tinggal,
makanan, minuman dan jasa bersangkutan lainnya seperti bank,
asuransi, keamanan dan lain lain. Serta menawarkan tempat istirahat,
budaya, pelarian, petualangan, pengalaman baru dan berbeda lainnya.
Jadi kegiatan bisnis pariwisata adalah segala kegiatan usaha yang
berorientasi pada keuntungan.
Buku ini berisi tentang seputar pariwisata dan kewirausahaan di Banten
dan beberapa unsur manajemen yang dilakukan oleh pengelola dan
pemasaran di Banten pada khusunya dan di Indonesia pada umumnya.
Penulis adalah Dosen Tetap Universitas Bina Bangsa Banten pada
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Program Studi Manajemen, saat ini penulis
mempunyai jabatan fungsional Asisten Ahli. Penulis sedang
melanjutkan pendidikan Pascasarjana (S3) dengan Program Studi Ilmu
Manajemen


Ketersediaan

E00615SManajemen PariwisataTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
-
Penerbit CV. AA. RIZKY : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek
-

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail