Image of Corporate Identity Sebagai Penarik Minat Investasi
(Studi Deskriptif PT SyarQ Solusi Indonesia)

Skripsi

Corporate Identity Sebagai Penarik Minat Investasi (Studi Deskriptif PT SyarQ Solusi Indonesia)



Abstrak

Corporate Identity Sebagai Penarik Minat Investasi (Studi Deskriptif PT SyarQ Solusi Indonesia) Penelitian ini bersifat deskriptif analisis, dimana penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan strategi divisi investor relations SyarQ dalam menarik minat investasi ditinjau dari corporate identity yang dibangun divisi investor relations PT SyarQ Solusi Indonesia. Informan penelitian ini sebanyak tiga orang dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara dan observasi. Adapun teori yang digunakan adalah marketing management Philip Kotler. Hasil penelitian menghasilkan kesimpulan bahwa corporate identity yang dibangun oleh SyarQ memiliki peran dalam menarik minat investasi, Hal tersebut berdasarkan strategi komunikasi personal dalam mempengaruhi pendapat pribadi dengan menghasilkan lima kategori. yaitu identifikasi pasar, opinion leader, bekerjasama dengan komunitas, penggunaan testimoni, membangun isu


Ketersediaan

S02920K047/S1.KM.SKP/2022-2023Ilmu KomunikasiTersedia

Informasi Detail

Nomor Serial
047/S1.KM.SKP/2022-2023
Penerbit : .,
ISBN/ISSN
-
Judul Seri
-
Deskripsi Fisik
-
Subyek

Versi lain

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL DOKUMEN


Kembali ke sebelumnyaXML Detail